Selasa, 31 Januari 2012

1P.DISKUSI



PENYELESAIAN DISKUSI
KELOMPOK





1. Senam lantai adalah latihan senam yang dilakukan pada matras. Unsur-unsur gerakannya terdiri dari mengguling, melompat, meloncat, berputar di udara,menumpu dengan tangan atau kakiuntuk memperthankan sikap seimbang atau pada saatmeloncaat kedepan atau ke belakang.

2. Dalam cabang olahraga senam lantai diperlukan matras yang luasnya 12 x 12 m dan dikelilingi matras selebar 1 m untuk keamanan pesenam.

3. Beberapa gerakan dasar senam lantai :

Roll depan Ø Roll belakang Ø

Kayang Ø Sikap lilin

Meroda Ø Profeller Ø

4. Modifikasi permaianan senam lantai : Roll depan berpasangan. Ø Roll belakang berpasanngan. Ø



Tidak ada komentar:

Posting Komentar